Postingan

Polymerase Chain Reaction (PCR)

Gambar
                          ( sumber foto : https://i.ytimg.com/vi/iQsu3Kz9NYo/maxresdefault.jpg)    Apa itu PCR dan apa saja fungsinya ?   Jawab : Polymerase Chain Reaction (PCR) merupakan suatu proses sintesis enzimatis untuk melipatgandakan suatu sekuens DNA tertentu secara in vitro. PCR memiliki fungsi yaitu unt u k mendiagnosa infeksi , investigasi kriminal , riset genetik , dan biologi molekuler/ rekombinan DNA. Peralatan apa yang diperlukan untuk PCR dan bahan-bahan apa saja yang diperlukan serta fungsinya masing-masing? Jawab : Peralatan yang digunakan ialah mesin PCR / thermo cycler dan ultraviolet transilluminator. Bahan yang digunakan ialah : 1.       DNA template yang berfungsi sebagai cetakan untuk membentuk molekul DNA yang baru yang sama. DNA yang digunakan dapat berasal dari DNA plasmid, DNA kromosom, dan DNA lainnya tetapi DNA yang digunakan harus mengandung fragmen DNA target. 2.       Primer yang berfungsi sebagai prekursor awal atau untuk memulai proses